Kamis, 30 November 2017

Pasangan Baru Menikah Apa Mungkin Bisa Beli Rumah Baru?


Apa yang ada di pikiran Anda ketika Anda baru saja menikah? Apakah pasangan baru menikah mungkin beli rumah baru? Sebagai pasangan baru menikah, keinginan untuk beli rumah pasti terlintas di pikiran Anda dan pasangan Anda. Tetapi yang menjadi pertanyaan, apakah mungkin pasangan baru menikah bisa beli rumah baru? Jika memang bisa, bagaimana caranya? Mari kita The post Pasangan Baru Menikah Apa Mungkin Bisa Beli Rumah Baru? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/pasangan-baru-menikah-beli-rumah-baru/

Ini Rahasianya: Cara Terbebas Dari Hutang! Lakukan!


Penasaran dengan rahasia agar bisa terbebas dari hutang? Jika Anda tidak melakukan perhitungan dan analisis yang tepat, maka sangatlah mudah untuk terjerumus dalam tumpukan hutang. Jika Anda tidak ingin menjadi salah satu korban tumpukan hutang, mari kita lihat 7 rahasia yang bisa diaplikasikan agar terbebas dari hutang.
https://www.finansialku.com/terbebas-dari-hutang/

Kapitalisasi Pasar Bitcoin Diprediksi Kalahkan Walmart


Menjelang akhir tahun pergerakan nilai tukar bitcoin menunjukkan pergerakan yang signifikan dan diprediksi akan mengalahkan kapitalisasi pasar Walmart.   Rubrik Finansialku
https://www.finansialku.com/kapitalisasi-pasar-bitcoin/

Ini Dia 45 Tempat Wisata Jakarta yang Ngehits dan Harus Kamu Kunjungi Saat di Jakarta


Jakarta sebagai ibukota Indonesia tentunya sering menjadi pusat wisata terutama bagi para warga pulau Jawa yang ingin merasakan suasana ibukota. Berikut adalah 45 tempat wisata Jakarta yang ngehits dan harus kamu kunjungi saat di Jakarta. Tempat wisata ini beragam, ada yang wisata edukasi, wisata alam hingga wahana permainan yang menyenangkan.
https://www.finansialku.com/45-tempat-wisata-jakarta/

Benarkah Utang Luar Negeri Indonesia Masih Bisa Ditoleransi?


Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan bahwa utang luar negeri Indonesia masih bisa ditoleransi. Sementara itu, Indonesia tercatat memiliki utang luar negeri sebesar US$343,13 miliar yang setara dengan Rp4.636 triliun.   Artikel ini dipersembahkan oleh:   OJK: Utang Luar Negeri Indonesia Masih Bisa Ditoleransi Bulan ini, utang Indonesia mengalami kenaikan. Jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya, total The post Benarkah Utang Luar Negeri Indonesia Masih Bisa Ditoleransi? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/utang-luar-negeri-indonesia/

Kata-kata Motivasi Robert T. Kiyosaki: Ingin Menjadi Kaya


If you want to be rich, think big, think differently.
https://www.finansialku.com/kata-kata-motivasi-robert-t-kiyosaki-ingin-menjadi-kaya/

Mau Liburan ke Kota Hujan? Ini Dia 35 Tempat Wisata Bogor yang Harus Dikunjungi


Bogor terkenal sebagai salah satu kota tujuan wisata yang menawarkan cuaca yang sejuk dan wisata yang beragam. Tidak hanya wisata alam berupa air terjun atau wisata bermain, di Bogor, anda juga dapat menemui lokasi wisata edukasi dan wisata kuliner. Pada artikel ini akan dibahas 35 tempat wisata Bogor yang paling sering dikunjungi.
https://www.finansialku.com/35-tempat-wisata-bogor/

Tahukah Anda Rahasia Menjadi Pemimpin yang Baik dan Bijaksana?


Bagaimanakah ciri seorang pemimpin yang baik yang disenangi oleh banyak orang dan bahkan bisa menjadi inspirasi bagi orang lain? Setiap orang memiliki pembawaan karakter masing-masing dalam berinteraksi dengan orang lain, demikian juga seorang pemimpin. Mari simak ulasan berikut ini. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/pemimpin-yang-baik/

Rabu, 29 November 2017

Konsultasi: Apakah Saya Perlu Beli Asuransi Kanker Payudara, karena Orangtua Terdeteksi Kanker Payudara Stadium Awal?


Apakah saya perlu beli asuransi kanker payudara karena orangtua saya terdeteksi kanker payudara stadium awal? Mungkin Anda sudah mengetahuinya, kanker payudara adalah penyakit kanker yang paling banyak menyerang para wanita daripada penyakit kanker lainnya. Banyak sekali orang yang mengatakan bahwa penyakit kanker adalah penyakit genetik, yang dapat menurun kepada anak atau cucunya. Jika orangtua terdeteksi The post Konsultasi: Apakah Saya Perlu Beli Asuransi Kanker Payudara, karena Orangtua Terdeteksi Kanker Payudara Stadium Awal? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/asuransi-kanker-payudara/

Bagaimana Cara Mencapai Kebebasan Keuangan yang Dapat Saya Lakukan?


Bagaimana cara mencapai kebebasan keuangan yang dapat saya lakukan? Kebebasan keuangan berarti Anda bisa membuat keputusan hidup tanpa terlalu menekankan dampak finansial karena Anda siap. Anda mengendalikan keuangan Anda daripada dikendalikan oleh keadaan. Bagaimana cara mencapai kebebasan keuangan? Simak ulasannya berikut ini!
https://www.finansialku.com/cara-mencapai-kebebasan-keuangan-2/

Ini Rahasia dan Strategi Investasi Obligasi Agar Berhasil Mendapatkan Banyak Keuntungan


Investasi obligasi memerlukan strategi khusus untuk mendapatkan keuntungan yang lebih besar. Apa saja strategi investasi obligasi yang jitu? Simak ulasannya berikut ini. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/strategi-investasi-obligasi/

Definisi Ekuitas Adalah


Ekuitas adalah hak residual atas aktiva perusahaan setelah dikurangi semua kewajiban dalam neraca. Mari simak lebih lanjut pengertian ekuitas dan berbagai elemen, klasifikasi serta penjabarannya. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/ekuitas-adalah/

Harga Emas Hari Ini 30 November 2017 Rp 622.000 per gram


Harga Emas Hari Ini 30 November 2017 adalah Rp622.000 per gram, harga turun Rp3.000 pada perdagangan Rabu (29/11/2017). Pada perdagangan Rabu kemarin, harga emas Antam berada di posisi Rp625.000 per gram.
https://www.finansialku.com/harga-emas-hari-ini-30-november-2017/

Kata-kata Bijak Elon Musk: Udara Bersih di Kota


In order to have clean air in cities, you have to go electrics.
https://www.finansialku.com/kata-kata-bijak-elon-musk-udara-bersih-di-kota/

Bagaimana Cara Mengurus Keuangan untuk Wanita Karir yang Mau Sukses Seperti Anda?


Bagaimana cara mengurus keuangan untuk wanita karir yang mau sukses seperti Anda? Menjadi seorang wanita karir memang bukanlah hal yang mudah, karena banyak sekali hal yang harus dikerjakan dan dikejar di dalam hidup agar mendapatkan karir yang baik. Namun sebagai seorang wanita karir, aspek keuangan juga menjadi salah satu hal yang penting untuk dikelola dengan The post Bagaimana Cara Mengurus Keuangan untuk Wanita Karir yang Mau Sukses Seperti Anda? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/mengurus-keuangan-untuk-wanita-karir/

Ingat Kembali! Ini Tips dan Trik Mengembangkan Bisnis Startup Anda!


Bagaimana sih cara mengembangkan bisnis startup agar tidak gagal? Sudah menjadi rahasia umum bahwa 90% dari bisnis startup akan gagal. Mengapa demikian? Sederhananya mereka gagal membuat sesuatu yang diinginkan dan dibutuhkan masyarakat. Lalu bagaimana caranya agar tidak gagal? Cari tahu jawabannya di artikel ini!
https://www.finansialku.com/trik-mengembangkan-bisnis-startup/

Selasa, 28 November 2017

30 Kata-kata Bijak Selebriti Dunia Agar Hidup Menjadi Sukses


Ada 30 kata-kata bijak selebriti dunia agar Anda hidup menjadi sukses. Mari simak kata-kata bijak selebriti dunia berikut ini!
https://www.finansialku.com/kata-kata-bijak-selebriti-dunia/

Webinar : Emang Nabung Bikin Kaya?


Apakah sahabat Finansialku tau manfaat dari menabung? Apakah sahabat Finansialku yakin menabung akan membuat kaya? Yuk kita cari tahu apakah benar menabung akan membuat kita menjadi kaya? Atau malah membuat kita menjadi miskin? 
https://www.finansialku.com/webinar-emang-nabung-bikin-kaya/

11 Tempat Wisata Dunia Yang Wajib Anda Kunjungi! Ada Indonesia Lho!


Anda seorang traveller? Mari simak 11 tempat wisata yang wajib Anda kunjungi. Jangan ngaku jadi traveller sejati kalau belum mengunjungi tempat wisata berikut ini! Selamat membaca dan tentukan destinasi tempat wisata Anda!
https://www.finansialku.com/tempat-wisata-dunia/

Cara Memimpin Rapat Manajemen yang Efektif dan Efisien


Memimpin rapat manajemen memang memerlukan keahlian tersendiri. Namun sebenarnya, proses ini dapat dipelajari dan dipersiapkan dengan baik. Mari belajar cara memimpin rapat manajemen dengan berbagai persiapan yang diperlukan melalui rubrik berikut ini. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/memimpin-rapat-manajemen/

Rekening Saham Instan Bakal Gaet Investor Lebih Banyak


Layanan pembukaan rekening saham instan hasil kolaborasi MNC Sekuritas dan Bank Sinarmas permudah dan percepat proses pembukaan rekening saham.   Artikel ini dipersembahkan oleh:
https://www.finansialku.com/rekening-saham-instan/

Harga Emas Hari Ini 29 November 2017 Rp 625.000 per gram


Harga Emas Hari Ini 29 November 2017 adalah Rp625.000 per gram, harga turun Rp1.000 pada perdagangan Selasa (28/11/2017). Pada perdagangan Selasa kemarin, harga emas Antam berada di posisi Rp626.000 per gram.
https://www.finansialku.com/harga-emas-hari-ini-29-november-2017/

Kata-kata Bijak Dwight D. Eisenhower: Seni Membuat Orang Lain Melakukan Sesuatu


Leadership is the art of getting someone else to do something you want done because he wants to do it.
https://www.finansialku.com/kata-kata-bijak-dwight-d-eisenhower-seni-membuat-orang-lain-melakukan-sesuatu/

Senin, 27 November 2017

Siapa yang Tidak Kenal Martabak San Fransisco yang Selalu Eksis di Tanah Air?


Apakah Anda sering mendengar nama martabak paling eksis di tanah air, Martabak San Fransisco? Nyatanya bukan hanya Anda yang tahu lho, martabak yang satu ini memang saat fenomenal di industri kuliner tanah air. Kabar baiknya adalah Martabak San Fransisco ini juga terbuka franchise-nya lho! Penasaran? Mari kita simak pembahasannya di bawah ini.
https://www.finansialku.com/martabak-san-fransisco/

BPJS Kesehatan Tak Lagi Tanggung Pembayaran 100% Untuk 8 Penyakit Ini


BPJS Kesehatan alami defisit keuangan, berdampak pada pembayaran biaya kesehatan yang tidak ditanggung 100% untuk beberapa penyakit tergolong berat.   Rubrik Finansialku   8 Penyakit Tergolong Berat Ini Tidak Ditanggung 100% Pembayarannya Oleh BPJS Kesehatan  Terus berupaya mengatasi permasalahan defisit keuangan yang alami, BPJS Kesehatan melontarkan wacana akan melibatkan peserta dalam mendanai perawatan penyakit berbiaya The post BPJS Kesehatan Tak Lagi Tanggung Pembayaran 100% Untuk 8 Penyakit Ini appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/bpjs-kesehatan-tak-lagi-tanggung-pembayaran/

Mau Mulai Bisnis Segera? Kenali Dulu Kredit Usaha Rakyat KUR


Apa itu kredit usaha rakyat? Bagaimana cara kerjanya? Jika Anda juga mau memulai bisnis atau usaha, Anda perlu mengenal salah satu jenis kredit yang dapat diperoleh dari pemerintah, yakni kredit usaha rakyat. Ingin tahu lebih dalam? Simak pembahasannya berikut ini.
https://www.finansialku.com/kredit-usaha-rakyat/

Harga Emas Hari Ini 28 November 2017 Rp 626.000 per gram


Harga Emas Hari Ini 28 November 2017 adalah Rp626.000 per gram, harga naik Rp2.000 pada perdagangan Senin (27/11/2017). Pada perdagangan Senin kemarin, harga emas Antam berada di posisi Rp624.000 per gram.
https://www.finansialku.com/harga-emas-hari-ini-28-november-2017/

Bagaimana Cara Membeli Asuransi Perjalanan Online, Agar Perjalanan Lebih Aman?


Ada asuransi perjalanan online lho! Pernahkah Anda melakukan perjalanan dengan asuransi perjalanan? Biasanya ketika Anda ingin membeli asuransi perjalanan, Anda harus bertemu dengan agen penjual asuransi tersebut atau Anda harus datang ke counter asuransi untuk mengurus dokumen-dokumennya untuk membeli asuransi tersebut. Sekarang ini, asuransi perjalanan sudah lebih mudah untuk dibeli, Anda dapat membeli secara online. The post Bagaimana Cara Membeli Asuransi Perjalanan Online, Agar Perjalanan Lebih Aman? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/asuransi-perjalanan-online/

Apa Fasilitas BPJS Ketenagakerjaan Untuk Karyawan Kontrak?


Bagi Anda yang melamar pekerjaan sebatas kontrak, kenali fasilitas BPJS ketenagakerjaan untuk karyawan kontrak. Nyatanya, Anda juga bisa menikmati fasilitas BPJS Ketenagakerjaan meski hanya kontrak beberapa bulan saja lho! Simak pembahasannya secara tuntas berikut ini.
https://www.finansialku.com/bpjs-ketenagakerjaan-untuk-karyawan-kontrak/

Kata-kata Motivasi Robert T. Kiyosaki: Mentor Dalam Hidup


Your mentors in life are important, so choose them wisely.
https://www.finansialku.com/kata-kata-motivasi-robert-t-kiyosaki-mentor-dalam-hidup/

DIY: 10+ Resep Bekal Sekolah Anak Dengan Budget Terbatas


Resep bekal sekolah anak ini dapat Bunda buat sendiri dengan budget terbatas lho! Pengeluaran untuk uang makan itu termasuk pengeluaran terbesar setiap bulannya. Memang anak-anak tidak selalu melahap habis bekal makanannya, bisa saja karena mereka bosan atau tidak suka. Nah, kita perlu lebih kreatif dalam menyiapkan bekal ini bunda.
https://www.finansialku.com/resep-bekal-sekolah-anak/

Minggu, 26 November 2017

Penting! Selain Asuransi Kesehatan Keluarga, Anda Perlu Membeli Asuransi-asuransi Ini!


Coba bayangkan, asuransi apa yang Anda pikirkan pertama kalinya pada saat Anda sudah berkeluarga? Apakah asuransi kesehatan keluarga? Biasanya ketika sebuah keluarga merencanakan asuransi, asuransi kesehatan merupakan salah satu asuransi yang paling sering terpikirkan oleh sebagian besar keluarga. Tetapi apakah hanya asuransi kesehatan saja yang harus dipikirkan?
https://www.finansialku.com/asuransi-kesehatan-keluarga/

Ada Apa Denganmu? Masih Muda Kok Ga Punya Rencana Dana Hari Tua?


Masih muda kok ga punya rencana dana hari tua? Apa yang Anda pikirkan sebagai orang muda di dalam masa muda Anda? Masa muda merupakan masa dimana kita masih mempunyai banyak hal produktif yang dapat dilakukan. Dan ketika kita masih muda, tentu saja ada banyak impian yang ingin kita raih. Pertanyaannya, apakah Anda pernah memikirkan tentang The post Ada Apa Denganmu? Masih Muda Kok Ga Punya Rencana Dana Hari Tua? appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/rencana-dana-hari-tua/

Mengenal Franchise Bakmi Paling Tua yang Berdiri Sejak 1979, Bakmi Naga Resto


Bakmi Naga Resto, sebuah franchise bakmi paling tua dan paling ekspansif telah berdiri sejak tahun 1979. Seiring perkembangan zaman, bakmi ini tidak mati dimakan waktu, namun terus berkembang dengan berbagai inovasinya yang beragam. Penasaran dengan franchise Bakmi Naga Resto? Simak pembahasannya berikut ini.
https://www.finansialku.com/bakmi-naga-resto/

PPh Pasal 28 (Pajak Penghasilan Pasal 28) Tarif, Cara Hitung dan Pelaporannya


Apakah Anda tahu bagaimana cara menghitung dan melaporkan Pajak Penghasilan PPh Pasal 28? Mari baca artikel ini agar Anda mendapatkan informasi bermanfaat.
https://www.finansialku.com/pph-pasal-28/

OJK Genjot Penyelesaian Peraturan Tentang Green Bond


Otoritas Jasa Keuangan sedang menggenjot penyelesaian aturan tentang efek bersifat utang berwawasan lingkungan atau Green Bond.   Artikel ini dipersembahkan oleh:
https://www.finansialku.com/ojk-green-bond/

6 Rahasia Sukses Mengatur Keuangan untuk Mahasiswa yang Sulit Atur Duit


Mengatur keuangan untuk mahasiswa itu tak melihat apakah kamu punya banyak uang atau tidak. Apalagi nih untuk para mahasiswa yang masih kesulitan dalam mengatur keuangan. Kamu wajib tahu 6 rahasia ini nih!
https://www.finansialku.com/sukses-mengatur-keuangan-untuk-mahasiswa/

Harga Emas Hari Ini 27 November 2017 Rp 624.000 per gram


Harga Emas Hari Ini 27 November 2017 adalah Rp624.000 per gram, harga sama pada perdagangan Sabtu (25/11/2017). Pada perdagangan Sabtu kemarin, harga emas Antam berada di posisi Rp624.000 per gram.
https://www.finansialku.com/harga-emas-hari-ini-27-november-2017/

Berikan Pinjaman US$300 Juta, Bank Dunia Akan Perkuat Reformasi Fiskal Indonesia


Bank Dunia memberikan pinjaman US$300 juta untuk memperkuat Reformasi Fiskal Indonesia. Simak selengkapnya!
https://www.finansialku.com/bank-dunia-reformasi-fiskal-indonesia/

Kata-kata Bijak Elon Musk: Sesuatu yang Berisiko di Tingkat Peradaban


Al is something that is risky at the civilization level, not merely at the individual risk level, and that’s why it really demands a lot of safety research.
https://www.finansialku.com/kata-kata-bijak-elon-musk-sesuatu-yang-berisiko-di-tingkat-peradaban/

Weekly Update 20 – 24 November 2017 IHSG, Emas, Reksa Dana, Saham, Kurs


Weekly market update 24 November 2017, akan memberikan gambaran perkembangan IHSG, mata uang Rupiah terhadap beberapa mata uang asing, saham, reksa dana dan emas. Harga yang digunakan adalah update harga pada hari Jumat, 24 November 2017.
https://www.finansialku.com/weekly-update-20-24-november-2017/

Sabtu, 25 November 2017

5 Langkah Melek Investasi untuk Perempuan Mandiri


Baik lelaki maupun perempuan harus sama-sama mapan secara finansial. Oleh karenanya, ada langkah investasi untuk perempuan mandiri. Para perempuan mandiri sudah seharusnya melek investasi. Cobalah 5 cara ini agar Anda tak salah langkah.
https://www.finansialku.com/investasi-untuk-perempuan/

Mau Bahagia? Ketahui Cara Menghemat BBM Mobil Agar Super Irit


Harga bahan bakar minyak (BBM) kini memang semakin mahal, sehingga masyarakat terus mencari cara untuk menghemat BBM mobil. Jika Anda juga sedang kebingungan karena BBM mobil Anda sangat boros, simak beberapa tips mudah dari Finansialku berikut ini.
https://www.finansialku.com/cara-menghemat-bbm-mobil/

Selain Tugu Pahlawan, Berikut ini 49 Tempat Wisata di Surabaya yang Harus Kamu Datangi – Part 2


Ingin tahu tempat wisata di Surabaya selain Tugu Pahlawan? Selain Tugu Pahlawan, sebenarnya Surabaya masih menyimpan banyak sekali tujuan wisata yang dapat anda kunjungi. Mulai dari tempat wisata alam, wahana bermain, wisata kuliner, hingga berbagai spot yang menarik untuk berfoto atau selfie.
https://www.finansialku.com/49-tempat-wisata-di-surabaya-part-2/

Pertama Kali Mencoba Investasi Valuta Asing? Begini Cara yang Tepat


Apakah Anda tertarik untuk investasi valuta asing? Yuk ikuti kiat-kiat berikut ini agar bisa sukses!
https://www.finansialku.com/investasi-valuta-asing/

Kata-kata Bijak Lao Tzu: Tiga Hal Berharga


I have three precious things which I hold fast and prize. The first is gentleness; the second is frugality; the third is humility, which keeps me from putting myself before others. Be gentle and you can be bold; be frugal and you can be liberal; avoid putting yourself before others and you can become The post Kata-kata Bijak Lao Tzu: Tiga Hal Berharga appeared first on Finansialku Perencana Keuangan Independen.
https://www.finansialku.com/kata-kata-bijak-lao-tzu-tiga-hal-berharga/

Jumat, 24 November 2017

50 Tempat Wisata Surabaya yang Harus Dikunjungi Saat Berlibur ke Jawa Timur – Part 1


Sudah pernah menghabiskan liburan di Surabaya? Surabaya adalah salah satu kota di Jawa Timur yang menyimpan berbagai keistimewaan. Khususnya tentang kenangan dan sejarah kemerdekaan Indonesia yang luar biasa. Kegagahan Surabaya yang berpadu dengan suasana sendu perjuangan masa lalu menjadikan Surabaya sebagai kota yang unik dan menarik.
https://www.finansialku.com/50-tempat-wisata-surabaya-part-1/

Kenali Tempat Wisata Di Beijing dan Siapkan Dana Liburan Anda


Liburan ke Beijing? Ayo kenali tempat wisata di Beijing dan jangan lupa siapkan dana liburannya ya! Simak rubrik berikut ini. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/tempat-wisata-di-beijing/

Inilah 3 Cara Ampuh Agar Pasangan Baru Bisa Cepat Punya Hunian Baru


Tidak sedikit pasangan yang bercita-cita punya hunian baru sendiri selepas menikah. Hal ini tak mustahil direalisasikan jika Anda melakukan 3 cara ampuh ini nih!
https://www.finansialku.com/pasangan-baru-punya-hunian-baru/

6 Kunci Sukses dan Kunci Keberhasilan Dari Stephen Covey. Mau?


Raih keberhasilan Anda melalui kunci sukses dan kunci keberhasilan dari Stephen Covey melalui rubrik berikut ini. Selamat membaca!
https://www.finansialku.com/kunci-sukses-dan-kunci-keberhasilan-stephen-covey/